Articles by: Boe-Die

Mahasiswa UBL mengajak Masyarakat Untuk Peduli Terhadap Kesehatan dan Lingkungan Selama Pandemi

Mahasiswa UBL mengajak Masyarakat Untuk Peduli Terhadap Kesehatan dan Lingkungan Selama Pandemi

Tangerang – Januari 2021. Dimasa Pandemi COVID 19 ini sangatlah penting bagi kita untuk menjaga kesehatan dengan membiasakan untuk berhidup sehat dan mematuhi protokol kesehatan yang telah diterapkan jika keluar rumah. Namun, kita juga harus memperhatikan lingkungan kita untuk tetap asri. Karena jika lingkungan tempat kita tinggal sudah nyaman dan […]

Read More

Mahasiswa UBL Melaksanakan Pengabdian Kepada Masyarakat di Masa Pandemi COVID-19

Mahasiswa UBL Melaksanakan Pengabdian Kepada Masyarakat di Masa Pandemi COVID-19

Kelompok KKN 76 Memulai KKN Periode Gasal 2020/2021, Universitas Budi Luhur (UBL) mulai menyelenggarakan kembali KKN yang diikuti oleh mahasiswa/I dari berbagai fakultas Universitas Budi Luhur. Pada kesempatan ini Mahasiswa/i Universitas Budi Luhur yang terbentuk dalam Kelompok KKN 76 dengan Dosen Pembimbing Eryco Muhdaliha, S.E,. M.M melaksanakan kegiatan Kuliah Kerja […]

Read More

Pengumuman Wisuda Semester Genap 2019/2020 Universitas Budi Luhur

Pengumuman Wisuda Semester Genap 2019/2020 Universitas Budi Luhur

Dengan kondisi pandemi di wilayah DKI Jakarta yang semakin mengkhawatirkan maka seluruh civitas akademika Universitas Budi Luhur menyampaikan keprihatinan yang mendalam. Bagi para Wisudawan Semester Genap 2019/2020 mohon menjadikan hal-hal berikut ini sebagai perhatian: Pelaksanaan wisuda yang dilaksanakan di gedung pertemuan umum di DKI Jakarta dan sekitarnya cenderung berpotensi mengalami […]

Read More

Penghargaan Untuk Universitas Budi Luhur Atas Partisipasinya Dalam Kampanye 16 Hari Anti Kekerasan Terhadap Perempuan dan Anak Provinsi DKI Jakarta

Penghargaan Untuk Universitas Budi Luhur Atas Partisipasinya Dalam Kampanye 16 Hari Anti Kekerasan Terhadap Perempuan dan Anak Provinsi DKI Jakarta

Jakarta, 29 Desember 2020 – Universitas Budi Luhur hari ini mendapatkan Piagam Penghargaan dari Gubernur DKI Jakarta, yang di wakili oleh Tuty Kusumawati selaku Kepala Dinas Pemberdayaan Perlindungan Anak dan Pengendalian Penduduk Provinsi DKI Jakarta (PPAPP). Penghargaan ini diraih berkat partisipasi Universitas Budi Luhur dalam Kampanye 16 Hari Anti Kekerasan […]

Read More

Selamat, Program Magister Ilmu Komputer Universitas Budi Luhur Raih Akreditasi Peringkat B dari BAN-PT

Selamat, Program Magister Ilmu Komputer Universitas Budi Luhur Raih Akreditasi Peringkat B dari BAN-PT

Jakarta, 24 Desember 2020 – Berdasarkan keputusan BAN-PT No. 8582/SK/BAN-PT/Akred/M/XII/2020, pada 22 Desember 2020 tentang peringkat Akreditasi, menetapkan bahwa Program Studi Ilmu Komputer, pada Program Magister Universitas Budi Luhur mendapatkan Akreditasi B. Dekan Fakultas Teknologi Informasi, Dr. Deni Mahardika, M.M., M.Kom mengucapkan syukur atas pencapaian ini dan berharap ke depannya […]

Read More

Ikatan Ahli Informatika Indonesia dan Universitas Budi Luhur Siap Dorong Inovasi Artificial Intellagence (AI) Untuk Hadapi Society 5.0

Ikatan Ahli Informatika Indonesia dan Universitas Budi Luhur Siap Dorong Inovasi Artificial Intellagence (AI) Untuk Hadapi Society 5.0

Jakarta, 20 Desember 2020 – Pada 19 Desember 2020, Universitas Budi Luhur bekerjasama dengan IAII (Ikatan Ahli Informatika Indonesia) DPW DKI Jakarta menyelenggarakan seminar nasional dengan tema “People-Centric Technology: IT Transparency & Traceability for Better Life”. Acara ini disiarkan secara daring dari kegiatan luring di Gedung Grha Mahardika Bujana Universitas […]

Read More

Universitas Budi Luhur raih Penghargaan Sebagai Perguruan Tinggi Berkelanjutan Terbaik di Indonesia dari UI GreenMetric 2020

Universitas Budi Luhur raih Penghargaan Sebagai Perguruan Tinggi Berkelanjutan Terbaik di Indonesia dari UI GreenMetric 2020

Jakarta, 08 Desember 2020 – Universitas Budi Luhur berhasil meraih peringkat ke-27 dalam UI GreenMetric 2020 yang diumumkan secara virtual pada 07 Desember 2020 oleh Junaidi, S.S., M.A selaku Wakil Ketua UI GreenMetric World University Rangking. Pencapaian ini berhasil diraih, atas kinerja para dosen yang telah ikut berpartisipasi dalam melengkapi […]

Read More

Peringati Hari Disabilitas Internasional, Universitas Budi Luhur Dukung Para Atlet Disabilitas Melalui Kegiatan “Charity for Disabled Athlete”

Peringati Hari Disabilitas Internasional, Universitas Budi Luhur Dukung Para Atlet Disabilitas Melalui Kegiatan “Charity for Disabled Athlete”

Jakarta, 04 Desember 2020 – Dalam memperingati Hari Disabilitas Internasional yang jatuh pada 03 Desember 2020, Universitas Budi Luhur memberikan perhatian khusus dengan menyelenggarakan ‘Charity for Disabled Athlete’. Melalui kegiatan ini Universitas Budi Luhur ingin membantu para atlet disabilitas yang terdampak pandemi covid-19, sekaligus mengajak UKM sepakbola dan Garuda INAF […]

Read More

Universitas Budi Luhur Raih Penghargaan Best Data Governance for ICT dari Asosiasi Big Data dan AI

Universitas Budi Luhur Raih Penghargaan Best Data Governance for ICT dari Asosiasi Big Data dan AI

ACARA KAMPUS·30 NOVEMBER 2020 Jakarta, 24 November 2020 – Universitas Budi Luhur berhasil ditetapkan sebagai salah satu Perguruan Tinggi Swasta di Jakarta, yang menerima penghargaan dengan kategori Best Data Governance for ICT Univeristy pada ajang kegiatan DataGovAI e-Summit dan e-Awards 2020. DataGov AI e-Summit dan e-Awards 2020 ini di selenggrakan […]

Read More

Universitas Budi Luhur, Pamerkan 13 Produk Inovasi Solutif dan Kreatif Dalam Ajang Pameran Inovasi dan Teknologi Terbesar di Indonesia

Universitas Budi Luhur, Pamerkan 13 Produk Inovasi Solutif dan Kreatif Dalam Ajang Pameran Inovasi dan Teknologi Terbesar di Indonesia

Jakarta, 11 November 2020 – Kementerian Riset dan Teknologi/Badan Riset dan Inovasi Nasional (Kemenristek-BRIN) menyelenggarakan pameran virtual Inovasi Indonesia Expo mulai 10-13 November 2020. Universitas Budi Luhur menjadi salah satu Perguruan Tinggi Swasta dari 9 PTS di seluruh di Indonesia yang berpartisipasi dalam ajang pameran inovasi terbesar di Indonesia tersebut. […]

Read More

Pekan Ilmiah Komunikasi II 2020 : Bedah Buku “Health Communication and Culture” Sebagai Kolaborasi antara Budaya Indonesia dan Etika Komunikasi Kesehatan yang Cerdas dan Berbudi Luhur

Pekan Ilmiah Komunikasi II 2020 : Bedah Buku “Health Communication and Culture” Sebagai Kolaborasi antara Budaya Indonesia dan Etika Komunikasi Kesehatan yang Cerdas dan Berbudi Luhur

Jakarta, 10 November 2020 – Kesehatan merupakan bagian terpenting dalam kehidupan manusia, oleh karena itu peran komunikasi sangatlah dibutuhkan dalam dunia kesehatan. Pengkomunikasian kesehatan harus memperhatikan konteks sosial dan budaya masyarakat, sebab komunikasi kesehatan dan budaya merupakan dua hal yang tidak dapat dipisahkan. Dalam hal ini, Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas […]

Read More

Universitas Budi Luhur Ajak Para Mahasiswa Atlet Tetap Aman Berolahraga di Masa Pandemi dan Uji Resiko Mandiri Covid-19 Via Aplikasi JakCLM

Universitas Budi Luhur Ajak Para Mahasiswa Atlet Tetap Aman Berolahraga di Masa Pandemi dan Uji Resiko Mandiri Covid-19 Via Aplikasi JakCLM

Jakarta, 07 November 2020 – Di masa pandemi seperti ini menjaga kebugaran tubuh sangatlah penting, agar tidak terpapar covid-19. Selain menerapkan protokol kesehatan kita juga harus sering berolahraga maka imunitas dan kesehatan tubuh akan tetap terjaga. Namun olahraga yang benar dan aman itu seperti apa?Maka dari itu Universitas Budi Luhur […]

Read More

Mahasiswa Universitas Budi Luhur Kenalkan Aplikasi Cegah Covid-19 Berbasis Sistem Kamera Cerdas Bernama “Distance Detaction Application COVID-19”

Mahasiswa Universitas Budi Luhur Kenalkan Aplikasi Cegah Covid-19 Berbasis Sistem Kamera Cerdas Bernama “Distance Detaction Application COVID-19”

Jakarta, 02 November 2020 – Kompetisi Pagelaran Mahasiswa Nasional Bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi (GEMASTIK) XIII telah usai diselenggarakan. Kompetisi tahunan yang dilaksanakan oleh Pusat Prestasi Nasional (PUSPERNAS) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia, tahun ini seluruh proses pelaksanaanya dilakukan secara daring mulai dari babak awal hingga akhir kegiatan. Pada […]

Read More

Selamat Ulang Tahun Budi Luhur Roxy Ke-26…

Selamat Ulang Tahun Budi Luhur Roxy Ke-26…

Pertama-tama marilah kita bersama-sama menghaturkan puji syukur kita ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa atas rahmat dan karunia-Nya dan semoga kita semua dalam keadaan sehat wal afiat tanpa kurang suatu apapun. Hari ini tepat pada tanggal 06 Oktober 2020 adalah hari jadi Universitas Budi Luhur Roxy yang ke26.Melalui dedikasi dan […]

Read More

Pengumuman Request Matakuliah

Pengumuman Request Matakuliah

PENGUMUMAN Untuk Mahasiswa akhir yang akan Request sisa matakuliah untuk Semester selanjutnya, hanya di perbolehkan Request matakuliah semester 5,6,7  (Matakuliah MKM/Lokal) dengan sks lulus min. 120 sks (include 0320 +0920) Matakuliah Request akan dibantu penayangannya di semester  GENAP 2020/2021 disesuaikan dengan alur bagan yang berjalan. Request mata kuliah mulai tgl […]

Read More