Articles by: Boe-Die

Perpustakaan Budi Luhur Raih Predikat A

Perpustakaan Budi Luhur Raih Predikat A

Jakarta, 25 Juli 2024 – Perpustakaan Universitas Budi Luhur, yang terletak di lantai 3 gedung universitas, hari ini telah sukses menjalani proses visitasi akreditasi oleh tim asesor dari Perpustakaan Nasional Republik Indonesia. Kegiatan ini dihadiri langsung oleh Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi DKI Jakarta, Bapak Drs. Deni Kurniadi, M.Hum., serta […]

Read More

Cegah Penyakit, Pemeriksaan Kesehatan untuk Karyawan Budi Luhur

Jakarta, 24 July 2024 – Universitas Budi Luhur menggelar pengecekan kesehatan berupa tensi, gula darah, kolesterol dan asam urat bagi seluruh karyawan. Program ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan pentingnya kesehatan dan mendeteksi penyakit sejak dini. Progam ini diadakan dalam 6 bulan sekali di Universitas Budiluhur. Pengecekan kesehatan rutin adalah langkah […]

Read More

Humas Budi Luhur Hadiri FGD Kehumasan LLDIKTI III

Humas Budi Luhur Hadiri FGD Kehumasan LLDIKTI III

Jakarta, 18 Juli 2024 – Pada hari Senin, 15 Juli 2024, Universitas Budi Luhur menghadiri kegiatan diskusi Kehumasan di Universitas Esa Unggul dengan tema “Transformasi Kehumasan di Era Digital: Strategi dan Kolaborasi untuk Masa Depan”. Acara ini dihadiri oleh 150 Humas Perguruan Tinggi Swasta (PTS) di LLDikti Wilayah III guna […]

Read More

Kolaborasi Sidang TA, Mahasiswa Budi Luhur Selebrasi Kelulusan

Kolaborasi Sidang TA, Mahasiswa Budi Luhur Selebrasi Kelulusan

Jakarta, 18 Juli 2024 – Universitas Budi Luhur melaksanakan sidang tugas akhir untuk jenjang sarjana dengan kolaborasi Fakultas Teknologi Informasi (FTI) dan Fakultas Teknik (FT). Sidang tugas akhir mahasiswa sudah dimulai sejak Senin, 15 Juli 2024 untuk Fakultas Teknologi Informasi (FTI) serta Fakultas Ekonomi & Bisnis (FEB). Lalu, dilanjut oleh Fakultas […]

Read More

25 Mahasiswa UBL Jadi Volunteer Pin Polio 2024

25 Mahasiswa UBL Jadi Volunteer Pin Polio 2024

Jakarta, 16 juli 2024 – Mahasiswa Universitas Budi Luhur (UBL) berkolaborasi dengan Puskesmas kecamatan Pesanggrahan mewakilkan 25 mahasiswa budi luhur sebagai volunteer sosialisasi pelaksanaan pin polio 2024. Dilaksanakannya pin polio ini dikarenakan jumlah polio di indonesia makin meningkat dan vaksin pin polio di tahun 2024 semakin menurun. Kegiatan ini telah dilaksanakan […]

Read More

Mahasiswa Budi Luhur Siap Sidang Skripsi

Mahasiswa Budi Luhur Siap Sidang Skripsi

Universitas Budi Luhur (UBL) melaksanakan sidang tugas akhir untuk jenjang sarjana. Sidang tugas akhir merupakan sesi pertama yang dilaksanakan oleh seluruh fakultas yang dimulai pada hari senin, 15 Juli 2024 oleh Fakultas Teknologi Informasi (FTI), Fakultas Ekonomi & Bisnis (FEB). Sedangkan untuk Fakultas Komunnikasi & Desain Kreatif dimulai pada hari […]

Read More

Resmi Dibuka, KKN Budi Luhur Siap Mengabdi

Resmi Dibuka, KKN Budi Luhur Siap Mengabdi

 Universitas Budi Luhur (UBL) menyelenggarakan Pelepasan Kuliah Kerja Nyata (KKN). Kegiatan ini merupakan sosialiasi dan pengantar untuk pembekalan mahasiswa-mahasiswi yang akan menjalankan Kuliah Kerja Nyata, di berbagai daerah di Indonesia. Sambutan disampaikan oleh Deputi Rektor Bidang Akademik Bapak Dr. Ir. Arief Wibowo, M.Kom “Kuliah Kerja Nyata ini merupakan proses untuk […]

Read More

Peringati Climate Change, Mahasiswa HI Budi Luhur Gelar ‘Simulation East Asia Summit’

Peringati Climate Change, Mahasiswa HI Budi Luhur Gelar ‘Simulation East Asia Summit’

Hubungan Internasional (HI) dari Fakultas Ilmu Sosial dan Studi Global (FISSIG) Universitas Budi Luhur mengadakan Simulation East Asia Summit dengan tema Climate Change sebagai pelaksanaan UAS (Ujian Akhir Semester) dengan kolaborasi antara mata kuliah Diplomasi Digital dengan Kelas Executive Praktik Diplomasi dan IR and Industrial Revolution 4.0. Simulasi Sidang East […]

Read More

Mahasiswa Budi Luhur Gelar Pameran Kolaboratif UAS ‘Happiness Weeks’

Universitas Budi Luhur menyelenggarakan pameran hasil proyek mahasiswa dari 5 program studi yaitu Hubungan Internasional dari FISSIG (Fakultas Ilmu Sosial dan Studi Global), Manajemen Bencana dari FEB (Fakultas Ekonomi dan Bisnis), Ilmu Komunikasi dari FKDK (Fakultas Komunikasi dan Desain Kreatif), Arsitektur dan Teknik Elektro dari FT (Fakultas Teknik) untuk mengasah […]

Read More

‘ART ERA’ Pameran Karya Mahasiswa DKV

‘ART ERA’ Pameran Karya Mahasiswa DKV

Fakultas Komunikasi dan Desain kreatif (FKDK) Prodi Desain Komunikasi Visual (DKV) menyelenggarakan ART ERA yaitu acara pameran UAS yang di selenggarakan oleh Prodi Desain Komunikasi Visual (DKV). ARTERA sendiri yang memiliki arti seni moderen. Acara ini berkolaborasi dengan FKDK disini dan merupakan bagian dari pelaksanaan UAS mahasiswa DKV. Acara ini […]

Read More

LPM Budi Luhur Gelar Seminar ‘Strategi jitu Implementasi SPMI untuk Akreditasi Unggul’

LPM Budi Luhur Gelar Seminar ‘Strategi jitu Implementasi SPMI untuk Akreditasi Unggul’

Universitas Budi Luhur menyelenggarakan acara Seminar Penyegaran SPMI sesuai Permendikbudristek 53 tahun 2023 dengan tema: “Strategi jitu implementasi SPMI untuk akreditasi unggul”. Acara yang diadakan di ruang Teather ini diawali dengan sambutan dari Kepala Penjaminan Mutu Universitas Budi Luhur, Hendri Irawan, S.Kom., M.T.I. Beliau menyampaikan bahwa acara ini merupakan kelanjutan […]

Read More

Himahi Budi Luhur Ajak Pemuda Mancanegara Ciptakan Ramah Lingkungan

Himahi Budi Luhur Ajak Pemuda Mancanegara Ciptakan Ramah Lingkungan

Universitas Budi Luhur berkomitmen melibatkan pemuda dalam upaya perlindungan lingkungan dan mitigasi perubahan iklim. Oleh karena itu, Himpunan Mahasiswa Hubungan Internasional (HIMAHI) Universitas Budi Luhur dengan bangga menyelengarakan ASEAN+ Youth Environmental Action (AYEA) 2024. Acara internasional yang akan berlangsung dari 27 hingga 30 Juni 2024 ini mengundang 70 pemuda dari […]

Read More

Universitas Budi Luhur Jadi Tuan Rumah Three Minutes Thesis Competition SKSG UI

Jakarta, 22 Juni 2024 – Universitas Budi Luhur (UBL) Menyelenggarakan Three Minutes Thesis Competition perdana yang bekerjasama dengan Sekolah Kajian Stratejik dan Global Universitas Indonesia (SKSG UI). Acara ini diselenggarakan dalam rangka bagian dari Dies Natalis SKSG UI Ke-8 Tahun 2024 45 Tahun Universitas Budi Luhur. Kompetisi ini diikuti oleh mahasiswa […]

Read More

Prodi Kriminologi Gelar No Viral No Justice

Jakarta, 12 Juni 2024 – Prodi Kriminologi FISSIG menyelenggarakan CRIME AND LAW SEMINAR. Seminar tersebut berjudul CRIME AND LAW SEMINAR INI bertemakan No Viral No Justice yang merupakan respon dari fenomena harus viral terlebih dahulu baru ditindak yang merupakan sentilan untuk para aparat penegak hukum di Indonesia. Ini merupakan sikap kepedulian […]

Read More

TELAH DIBUKA PENDAFTARAN PROGRAM DOKTOR ILMU MANAJEMEN! FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS BUDI LUHUR TAHUN AKADEMIK 2024/2025

“Program Doktor Ilmu Manajemen Strategis berdiri untuk menunjang para pimpinan perusahaan untuk memenangkan persaingan di dunia global yang tetap berbasis kebudiluhuran.” Keunggulan program doktoral ilmu manajemen dapat memberikan lulusan dengan keterampilan dan pengetahuan yang sangat relevan dalam menghadapi tantangan dan peluang di dunia bisnis yang dinamis. Selain itu, dapat menjawab […]

Read More