Articles by: Boe-Die

Universitas Budi Luhur Gelar Balap Sepeda MTB

Universitas Budi Luhur Gelar Balap Sepeda MTB

Jakarta, 30 Oktober 2023 –  Universitas Budi Luhur menggelar MTB Trail Race “UBL – Sinarmas Land JPG Bukit Trail Race 2023” yang digelar di Kota Tangerang, Sabtu (28/10/2023). Event yang diikuti sekitar 200 pesepeda tersebut menjadi bagian dari komitmen UBL sebagai kampus sepeda sekaligus mendorong lahirnya atlet-atlet sepeda baik nasional maupun […]

Read More

Mahasiswa Budi Luhur Dapat Pendanaan Kewirausahaan dari Kemenpora

Mahasiswa Budi Luhur Dapat Pendanaan Kewirausahaan dari Kemenpora

Jakarta, 26 November 2023 – Universitas Budi Luhur mengikuti kegiatan Kuliah Kewirausahaan Pemuda (KKWP) Tahap I dan II Tahun 2023. Kegiatan ini telah selesai dilaksanakan dan telah terpilih sebanyak 175 orang Wirausaha Pemuda Pemula (WMP) yang mendapatkan program akses permodalan (melalui Kemenpora, Pegadaian dan BRI). Mahasiswa Universitas Budi Luhur berhasil mendapatkan […]

Read More

Budi Luhur Gelar General Lecture Hadirkan Harambee University Ethiopia

Budi Luhur Gelar General Lecture Hadirkan Harambee University Ethiopia

Jakarta, 19 Oktober 2023 – Universitas Budi Luhur (UBL) gelar International General Lecture dengan menghadirkan Dr. Bekele Shibru Arsedi, President for Postgraduate and International Relations Office, Harambee University, Ethiopia dan AMB Al Busyra Basnur, Dubes LBBP pada Kamis (19/10/2023). Mengambil tema ‘The Role of Universities in Addressing Global Chalenges’ kegiatan general […]

Read More

UBL Kerja Sama LLDIKTI III Tentang Pencegahan Kekerasan Seksual

UBL Kerja Sama LLDIKTI III Tentang Pencegahan Kekerasan Seksual

Jakarta, 19 Oktober 2023 – Pos Sahabat Perempuan dan Anak (Pos Sapa) Suhanah Women and Youth Center (SWYC) dan Satuan Tugas Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual (Satgas PPKS) Budi Luhurbekerjasama LLDIKTI Wilayah III DKI Jakarta mengadakan Bimtek Pembentukan Pansel dan Satgas PPPKS untuk 16 Perguruan Tinggi Swasta, bertempat di Aula Auditorium […]

Read More

Rayakan 1 Dekade, FDBL Akan Gelar Film Dokumenter Internasional

Rayakan 1 Dekade, FDBL Akan Gelar Film Dokumenter Internasional

JAKARTA – Festival Dokumenter Budi Luhur (FDBL) tahun ini kembali digelar di Kineforum Taman Ismail Marzuki. Kompetisi kali ini terdiri dari empat kategori, yaitu film 60 detik, film dokumenter pendek pelajar, film dokumenter pendek mahasiswa, dan film pendek umum. Dengan mengusung tema bebas, FDBL kali ini diharapkan bisa membuat para peserta […]

Read More

Tim PKM Budi Luhur Kelola Sampah Warga dengan Aplikasi SISA DAPUR

Tim PKM Budi Luhur Kelola Sampah Warga dengan Aplikasi SISA DAPUR

Jakarta, 10 Oktober 2023 – Tim Pelaksana Pemberdayaan Kemitraan Masyarakat (PKM) Universitas Budi Luhur melakukan kegiatan pengolahan sampah organik rumah tangga bersama kelompok ibu-ibu rumah tangga di Desa Wanagiri, Kecamatan Saketi, Kabupaten Pandeglang, Banten. Pelaksanaan kegiatan ini diketuai oleh Titin Fatimah dan mendapat dukungan pendanaan dari Direktorat Riset, Teknologi, dan Pengabdian […]

Read More

Mahasiswa Budi Luhur Pamerkan Robot dari Hasil Riset

Mahasiswa Budi Luhur Pamerkan Robot dari Hasil Riset

Jakarta, 6 Oktober 2023 – Universitas Budi Luhur menggelar acara FTI Fair yang mengangkat tema “Artificial Intelligence in Robotic Iot And Soft Computing” pada Rabu 4 Oktober 2023. Rektor Universitas Budi Luhur, Dr. Wendi Usino, M.Sc, MM menjelaskan, acara ini dibuat untuk memahami peran robot untuk membantu manusia. Ia menegaskan pekerjaan […]

Read More

Universitas Budi Luhur Gelar Kilau Nuswantara 2023 Ajak Gen Z Bangga Budaya Indonesia

Universitas Budi Luhur Gelar Kilau Nuswantara 2023 Ajak Gen Z Bangga Budaya Indonesia

Jakarta – Himpunan Mahasiswa Hubungan Internasional Universitas Budi Luhur menggelar acara Budo Budi Kilau Nuswantara 2023 “Nawasena Kharisma Indonesia” yang berlangsung selama dua hari, dengan berbagai rangkaian kegiatan yang mendukung generasi muda dalam memampukan Indonesia menjadikan kekayaan budaya sebagai nilai strategis bangsa.“Saya sebagai Rektor turut bangga karna anak-anak saya ingin mengedepankan […]

Read More

Leadership Training untuk Para Pimpinan Di Universitas Budi Luhur

Leadership Training untuk Para Pimpinan Di Universitas Budi Luhur

 Sebanyak 95 jajaran pimpinan di lingkungan UBL mengikuti Leadership Training selama 2 hari 23-24 september 2023 di Lido Lake Resort, Kabupaten Bogor. Kegiatan Training hari pertama meliputi pemberian materi tentang People Development Cycle, Establishing an Efective Team and Trust, dan Balanced Communication for Better Result. Hari Kedua training diawali dengan kegiatan senam pagi […]

Read More

Program Pertukaran Mahasiswa, Universitas Budi Luhur Berangkatkan 3 Mahasiswa di Anadolu University Turkey

Program Pertukaran Mahasiswa, Universitas Budi Luhur Berangkatkan 3 Mahasiswa di Anadolu University Turkey

Universitas Budi Luhur terus mengembangkan program pertukaran mahasiswa luar negeri. Pertukaran ini akan belajar di Anadolu University, Turkey. Rektor Universitas Budi Luhur Dr. Ir. Wendi Usino, M.Sc, MM mengatakan, terpilihnya para mahasiswa ini melakukan proses seleksi yang mendaftar dengan beberapa persyaratan, salah satunya berbahasa Inggris baik. “Tiga mahasiswa Universitas Budi […]

Read More

UBL dan Sri Lanka Kolaborasi Tri Dharma Perguruan Tinggi

UBL dan Sri Lanka Kolaborasi Tri Dharma Perguruan Tinggi

Jakarta, 20 September 2023 – Universitas Budi Luhur melakukan kerja sama internasional untuk implementasi Tri Dharma Perguran Tinggi. Salah satu negara yang bekerja sama Sri Lanka dengan tiga kampus, yaitu University of Colombo, NSBM Green University dan Universitas Kelaniya Rektor Universitas Budi Luhur Dr. Ir. Wendi Usino, M.Sc, MM mengatakan dalam […]

Read More

Ribuan Mahasiswa Ikuti Orientasi Pendidikan Universitas Budi Luhur

Ribuan Mahasiswa Ikuti Orientasi Pendidikan Universitas Budi Luhur

Jakarta, 18 September 2023 – Ribuan Mahasiswa Universitas Budi Luhur menggelar kegiatan Orientasi Pendidikan (Ordik) 2023. Rangkaian Ordik ini mahasiswa mengikuti program bela Negara di atas KRI TNI Angkatan Laut di Markas Komando Kolinlamil Pelabuhan Raya Tanjung Priok, Jakarta Utara. Rektor Universitas Budi Luhur, Ir. Wendi Usino, MM., M.Sc., Ph.D mengatakan, […]

Read More

Pendaftaran Tugas Akhir Periode Gasal 2023/2024

Diberitahukan kepada seluruh mahasiswa Universitas Budi Luhur Kampus Roxy yang akan melakukan tugas akhir (skripsi), bahwa pendaftaran akan dibuka pada : Waktu : PendaftraanSelasa, 12 September 2023 s.d Kamis 21 September 2023Pelayanan pendaftaran dari jam 12.00 WIB s.d jam 19.00 WIB PembayaranTanggal 12 September s.d 21 September 2023 Biaya* : […]

Read More

Universitas Budi Luhur Masuk 30 Kampus Terbaik Versi UniRank 2023

Universitas Budi Luhur Masuk 30 Kampus Terbaik Versi UniRank 2023

Jakarta, 7 September 2023 – Universitas Budi Luhur masuk 30 kampus terbaik di Indonesia dalam versi UniRank 2023. Penilaian tersebut Universitas Budi Luhur menempati peringkat ke-29 perguruan tinggi terbaik di Tanah Air. Universitas Budi Luhur selalu meningkatkan kualitas pendidikan dengan teknologi dan entrepreneurship yang berbasis Cerdas Berbudi Luhur. Lembaga pemeringkatan UniRank […]

Read More

Universitas Budi Luhur Hadiri HUT TNI AL ke-78

Universitas Budi Luhur Hadiri HUT TNI AL ke-78

Jakarta, Kamis 7 September 2023 – Dalam rangka memperingati HUT TNI AL yang ke-78 , Kepala Staf TNI AL (KSAL) Laksamana TNI Muhammad Ali mengundang jajaran Pejabat TNI AL dan Menko Marinvest, Menteri LH, Pj.Gub DKI, BNPB dan Rektor Universitas Budi Luhur (UBL) Dr. Ir. Wendi Usino, M.Sc, MM sebagai satu […]

Read More

Universitas Budi Luhur Ajak Masyarakat Peduli Kesehatan lewat Olahraga

Universitas Budi Luhur Ajak Masyarakat Peduli Kesehatan lewat Olahraga

https://www.youtube.com/embed/bIChi2oFMOYJakarta – UNIVERSITAS Budi Luhur menggelar ‘One Day Budi Luhur Healthy’ dengan kegiatan olahraga zumba dan Kampung Walk Fun Bike. Acara ini juga membantu memulihkan udara di Jakarta untuk mewujudkan masyarakat sehat jasmani dan rohani. “Ini kita mengadakan acara Zumba, Kampung Walk Fun Bike untuk sehat dan pesertanya umum. Kampus selalu […]

Read More

Program MBKM Budi Luhur, Desa Jabung Raih Penghargaan Desa Mandiri

Program MBKM Budi Luhur, Desa Jabung Raih Penghargaan Desa Mandiri

Jakarta, 31 Agustus 2023 – Desa Jabung, Klaten Jawa Tengah berhasil meraih penghargaan sebagai Desa Mandiri dari Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi. Penghargaan ini tidak terlepas dari dukungan Universitas Budi Luhur yang setiap semesternya merealisasikan pogram Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) yang membawa manfaat untuk masyarakat desa Jabung dan […]

Read More

35 Mahasiswa Budi Luhur Jalankan MBKM Membangun Desa

35 Mahasiswa Budi Luhur Jalankan MBKM Membangun Desa

Jakarta 31 Agustus 2023 – Sebanyak 35 mahasiswa dari Universitas Budi Luhur sedang mengambil bagian dalam kegiatan Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Membangun Desa Batch 3 di tiga area lokasi, yaitu Yogyakarta, Jawa Tengah, dan Magelang. Mahasiswa ini berasal dari Fakultas Komunikasi & Desain Kreatif (FKDK), Fakultas Teknologi Informasi (FTI), dan […]

Read More

Universitas Budi Luhur & UiTM Malaysia Kolaborasi Tri Dharma

Universitas Budi Luhur & UiTM Malaysia Kolaborasi Tri Dharma

Jakarta, 28 Agustus 2023 – Universitas Budi Luhur (UBL) dan Universiti Teknologi MARA (UiTM) pada hari Jumat 25 Agustus 2023 mengadakan pertemuan akademik yang bertujuan untuk memperkuat kerjasama. Acara ini dihadiri oleh perwakilan dari Faculty of Communication & Media Studies dari UiTM dan perwakilan dari Fakultas Komunikasi dan Desain Krea;f (UBL). […]

Read More

Informasi Pendaftaran Kuliah Kerja Praktik (KKP) Semester Gasal 2023/2024

Pendaftaran Kuliah Kerja Praktik (KKP) Semester Gasal 2023/2024 Salam Budi Luhur Diberitahukan kepada seluruh mahasiswa Universitas Budi Luhur yang akan melakukan Kuliah Kerja Praktik, bahwa pendaftaran Periode Gasal 2023/2024 akan dilaksanakan pada : Pendaftaran : Kamis, 24 Agustus 2023 s/d Kamis, 07 September 2023 • Pendaftaran hanya dari jam 12.00 […]

Read More