Articles by: Boe-Die

Universitas Budi Luhur dan RS Petukangan MoU Kerjasama Pemeriksaan Anti-Narkoba dan Tes COVID-19

Universitas Budi Luhur dan RS Petukangan MoU Kerjasama Pemeriksaan Anti-Narkoba dan Tes COVID-19

Jakarta – Universitas Budi Luhur MoU kerja sama dengan Rumah Sakit Petukangan mengenai penyediaan jasa layanan pemeriksaan Anti Narkoba dan Mecical Check Up serta tes COVID-19. Kerja sama tersebut mempermudahkan bagi keluarga besar Universitas Budi Luhur dan mahasiswa untuk mendapatkan surat keterangan sebagai syarat Kuliah Kerja Nyata (KKN) dan Kuliah […]

Read More

Pendaftaran KKP Periode Gasal 2021/2022

Salam Budi Luhur Diberitahukan kepada seluruh mahasiswa Universitas Budi Luhur yang akan melakukan KKP,  bahwa pendaftaran Kuliah Kerja Praktek Periode Gasal 2020/2021 akan dilaksanakan pada : Selasa, 24 Agustus 2021 (Jam 16.00)s/dJumat, 03 September 2021 (Jam 23.59) Prosedur Pendaftaran : Untuk Mahasiswa FTI Prodi SI mulai angkatan 2015, harus mempunyai sertifikat […]

Read More

Bank Sampah Budi Luhur Raih Juara Umum Memilah Sampah Menabung Emas

Bank Sampah Budi Luhur Raih Juara Umum Memilah Sampah Menabung Emas

Jakarta – Universitas Budi Luhur meraih 3 gelar juara lomba yang diselenggarakan oleh Pegadaian dengan tema “Memilah Sampah Menabung Emas”. Lomba tersebut dilaksanakan pada 3 Juli – 24 Juli 2021 yang diikuti 70 Bank Sampah Binaan Pegadaian di seluruh Indonesia. Rektor Universitas Budi Luhur, Dr. Ir. Wendi Usino, M.Sc mengatakan, Bank […]

Read More

Universitas Budi Luhur dan Universitas Komputer Indonesia Kerja Sama Riset dan Pertukaran Mahasiswa-Dosen

Universitas Budi Luhur dan Universitas Komputer Indonesia Kerja Sama Riset dan Pertukaran Mahasiswa-Dosen

Jakarta – Universitas Budi Luhur menyepakati kerja sama dengan Universitas Komputer Indonesia terkait implementasi Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM). Kerja sama tersebut dalam bentuk pertukaran mahasiswa, dosen dan karya ilmiah. Rektor Universitas Budi Luhur, Dr. Ir. Wendi Usino, M.Sc mengatakan, Universitas Budi Luhur dikenal sebagai akademi ilmu komputer sejak tahun 1979 […]

Read More

Mahasiswa Budi Luhur Juara 1 dan 2 Videografi “Inovasi Kampus Berkelanjutan Nasional 2021”

Mahasiswa Budi Luhur Juara 1 dan 2 Videografi “Inovasi Kampus Berkelanjutan Nasional 2021”

Jakarta – Universitas Budi Luhur menyabet juara 1 dan 2 dalam Kompetisi Nasional Inovasi Kampus Berkelanjutan Indonesia (IKABI) untuk katagori lomba videografi di Universitas Lampung pada Sabtu, 14 Agustus 2021. Rektor Universitas Budi Luhur, Dr. Ir. Wendi Usino, M.Sc bangga atas prestasi mahasiswa Fikom atas raihan juara 1 dan 2 tingkat […]

Read More

Universitas Budi Luhur Membuka Program Kredensial Mikro Mahasiswa Indonesia Tahun 2021

Universitas Budi Luhur Membuka Program Kredensial Mikro Mahasiswa Indonesia Tahun 2021

Jakarta – Universitas Budi Luhur mengundang mahasiswa terbaik di seluruh Indonesia untuk mengikuti Program Kredensial Mikro Mahasiswa Indonesia (KMMI) tahun 2021. Program tersebut bertujuan untuk mengembangkan pengetahuan wawasan dan memperluas jaringan. Rektor Universitas Budi Luhur, Dr. Ir. Wendi Usino, M.Sc dalam sambutannya menjelaskan bahwa program ini bagian dari Merdeka Belajar Kampus […]

Read More

Cerita Rais Akbar Jamko, Mahasiswa HI Jadi Relawan di Wisma Atlet Pademangan

Cerita Rais Akbar Jamko, Mahasiswa HI Jadi Relawan di Wisma Atlet Pademangan

Jakarta – Rais Akbar Jamko adalah mahasiswa Hubungan Internasional Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik di Universitas Budi Luhur. Pengalamannya menjadi relawan nonkes di Wisma Atlet Pademangan dalam penanganan COVID-19 patut diapresiasi. Alasan bergabung menjadi relawan karena ia ingin memberi sumbangsih terhadap bangsa dan negara dengan misi kemanusiaan. Ia menyadari bahwa […]

Read More

Cerita Maria Umran, Penerima Beasiswa Nusantara di Universitas Budi Luhur

Cerita Maria Umran, Penerima Beasiswa Nusantara di Universitas Budi Luhur

Jakarta – Universitas Budi Luhur berkesempatan mensosialisasikan informasi beasiswa online gratis dalam acara Lunch Talk dengan tema “Kuliah Gratis untuk Nusantara” di stasiun Berita TV pada Rabu, 4 Agustus 2021 melalui video conference. Maria Umran, penerima beasiswa nusantara Universitas Budi Luhur angkatan 2004 ini mengaku bersyukur dan bahagia mendapatkan beasiswa gratis. […]

Read More

Universitas Budi Luhur Kolaborasi Vaksinasi Dengan ASBISINDO dan OJK

Universitas Budi Luhur Kolaborasi Vaksinasi Dengan ASBISINDO dan OJK

Jakarta – Universitas Budi Luhur merupakan salah satu kampus yang dijadikan tempat sentra vaksinasi di wilayah Jakarta Selatan. Dalam upaya penanganan COVID-19, Universitas Budi Luhur (UBL) turut ambil bagian dengan beberapa lembaga negara, Pemerintah Daerah, dan Asosiasi dalam pelaksanaan vaksinasi. Kali ini Universitas Budi Luhur berkolaborasi dengan ASBISINDO Jabodetabek dalam hal […]

Read More

Universitas Budi Luhur Berikan Paket Kuliah Gratis di Tengah Pandemi

Universitas Budi Luhur Berikan Paket Kuliah Gratis di Tengah Pandemi

Jakarta – Dalam rangka membantu pemerintah dan meningkatkan pendidikan, Universitas Budi Luhur memberikan beasiswa nusantara online kepada seluruh putra putri daerah di Indonesia. Program paket kuliah merdeka ini sebagai upaya Universitas Budi Luhur merespons pandemi COVID-19 yang masih berlangsung. Karena itu, Universitas Budi Luhur membuka peluang bagi siswa di seluruh Indonesia […]

Read More

Pengumuman Pendaftaran Kuliah Kerja Nyata (KKN) Gasal 2021/2022

Pengumuman Pendaftaran Kuliah Kerja Nyata (KKN) Gasal 2021/2022 Salam Budi LuhurDiberitahukan kepada seluruh mahasiswa Universitas Budi Luhur yang akan melakukan KKN, bahwa pendaftaran KKN Periode Gasal 2021/2022 akan dilaksanakan pada :Rabu, 04 Agustus 2021s/dRabu, 25 Agustus 2021• Pendaftaran hanya dari jam 10.00 – 17.00 Prosedur Pendaftaran :1.Capture Hsk Online ( […]

Read More

Universitas Budi Luhur Bagikan Paket Sembako Gratis untuk Warga Isoman

Universitas Budi Luhur Bagikan Paket Sembako Gratis untuk Warga Isoman

Jakarta – Universitas Budi Luhur memberi paket sembako untuk warga yang sedang menjalani isolasi mandiri (isoman) terkonfirmasi positif COVID-19. Paket yang akan diterima per orang sekitar Rp150 ribu dalam bentuk madu, vitamin, susu dan snack. Rektor Universitas Budi Luhur, Dr. Ir. Wendi Usino, M.Sc mengatakan, pembagian paket sembako ini sebagai […]

Read More

Fikom Universitas Budi Luhur Resmi Luncurkan Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka

Fikom Universitas Budi Luhur Resmi Luncurkan Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka

Jakarta – Fakultas Ilmu Komunikasi (Fikom) Universitas Budi Luhur meresmikan program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) pada Sabtu, 24 Juli 2021. Program MBKM adalah program yang dicanangkan oleh Me nteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi yang bertujuan mendorong mahasiswa untuk menguasai berbagai keilmuan untuk bekal memasuki dunia kerja. Dekan Fikom Universitas […]

Read More

Universitas Budi Luhur Gelar Tausiyah dan Doa Bersama Sebagai Ikhtiar Hadapi Pandemi Covid-19

Universitas Budi Luhur Gelar Tausiyah dan Doa Bersama Sebagai Ikhtiar Hadapi Pandemi Covid-19

Jakarta, Sabtu 17 Juli 2021 – Sivitas Akademika Universitas Budi Luhur menggelar Tausiyah dan Doa bersama melalui daring. Tausiyah dan Doa merupakan ikhtiar kemanusiaan dan menyelesaikan berbagai persoalan bagi orang yang disayangi telah meninggal dunia dan yang sedang berjuang sembuh dari COVID-19. Rektor Universitas Budi Luhur, Dr. Ir. Wendi Usino, M.Sc […]

Read More

Wagub DKI Tinjau Vaksinasi di Universitas Budi Luhur

Wagub DKI Tinjau Vaksinasi di Universitas Budi Luhur

Jakarta, Rabu 14 Juli 2021 – Wakil Gubernur (Wagub) DKI Jakarta, Ahmad Riza Patria mengunjungi sentra vaksinasi Universitas Budi Luhur pada Rabu, 14 Juli 2021 di Grha Mahardika Bujana. Kedatangan Wagub Riza langsung disambut oleh Rektor Universitas Budi Luhur Dr. Ir. Wendi Usino, M.Sc dan Ketua Yayasan Cakti Universitas Budi […]

Read More

10 Mahasiswa Universitas Budi Luhur Terima Bantuan Program ICT

10 Mahasiswa Universitas Budi Luhur Terima Bantuan Program ICT

Jakarta, 13 Juli 2021 – 10 mahasiswa Universitas Budi Luhur mendapatkan Bantuan Dana Program Transfer Kredit Internasional Tahun 2021 dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Republik Indonesia (Kemendikbudristek RI). Pengumuman Penerima Bantuan Dana Program Transfer Kredit Internasional Tahun 2021 tertuang dalam surat Kemendikbudristek RI Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi nomor 3149/E2/KH.00.02/2021 […]

Read More

Suka Cita Para Ibu Dampingi Anak Vaksin di Universitas Budi Luhur

Suka Cita Para Ibu Dampingi Anak Vaksin di Universitas Budi Luhur

Jakarta, 6 Juli 2021 – Universitas Budi Luhur mulai 2 Juli 2021 membuka pendaftaran vaksin secara daring dengan usia 12-17 tahun. Rani warga Ulujami mendampingi jagoan kecilnya, Abdul Rasyid yang berumur 12 tahun untuk vaksinasi COVID-19 di Grha Mahardika Bujana. Abdul Rasyid merasa tidak sakit saat dirinya disuntik vaksin. Ia mengaku […]

Read More